Judul Buku: Tokoh-Tokoh Islam yang Berpengaruh Abad 20
Penulis: Herry Mohammad
Penerbit: Gema Insani
Tahun: 2006
Jumlah Halaman: 66
Untuk mengamati pemikiran seorang tokoh, paling mudah adalah
dengan melihat biografi hidupnya dengan melihat lika-liku perjalanan hidupnya,
kita dapat mengikuti kemana arah pemikiran dan perjuangan sang tokoh. Biografi
seseorang adalah juga bagian dari sejarah. jika sejarah memperhatikan secara
intens kejadian-kejadian yang ada dimasyarakat, biografi menjadikan orang per
orang pelaku sejarah sebagai perhatian utamanya. Dengan mengikuti biografi
seseorang kita akan memahami konteks kesejarahan dimana sang tokoh hidup dan
bergumul dengan jamannya. Buku yang memuat biografi 52 tokoh dalam dan luar Indonesia
ini, dapat menjadi panduan bagi mahasiswa, dosen, aktivis islam, tokoh
pergerakan, dan masyarakat umum., kemana mereka mengambil teladan. Pemikiran,
perjuangan, dakwah, dan jihad masing-masing tokoh dalam buku ini layak menjadi
titian agar dakwah di Indonesia kedepan menjadi lebih baik.
Download ebook Tokoh-Tokoh
Islam yang Berpengaruh Abad 20 pdf via Google
Drive:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar