Blog yang khusus menyediakan link download koran, majalah dan ebook gratis, khususnya yang berkaitan dunia pendidikan, sains dan agama

Download Buku Perencanaan Pembangunan Wilayah pdf

 


Judul Buku: Perencanaan Pembangunan Wilayah

Penulis: Robinson T.

Penerbit: Bumi Aksara

Tahun: 2004

Jumlah Halaman: 255

Perencanaan wilayah adalah perencanaan penggunaan ruang wilayah dan perencanaan aktivitas pada ruang wilayah tersebut. Perencanaan ruang wilayah tercakup dalam kegiatan perencanaa tata ruang, sedangkan perencanaan aktivitas pada ruang wilayah (terutama aktivitas ekonomi) tercakup dalam kegiatan perencanaan pembangunan wilayah, baik jangka panjang, jangka menengah, maupun jangka pendek. Perencanaan wilayah sebaga langkah dalam menciptakan kehidupan yang efisien, nyaman, serta lestari. Pada akhirnya, menghasilkan rencana yang menetapkan lokasi dari berbagai kegiatan yang direncanakan, baik pihak pemerintah maupun pihak swasta.

Buku ini lebih ditujukan sebagai referensi bidang perencanaan pembangunan wilayah, walaupun di dalamnya juga ada sedikit membahas tentang perencanaan tata ruang wilayah. Hal ini tidak lain karena perencanaan pembangunan wilayah tidak bisa terlepas dariperencanaan penggunaan wilayah jika ingin berjalan terpadu. Oleh sebab itu, di dalam buku ini juga terdapat bab yang membahas prinsip dasar atau petunjuk umum yang harusdiperhatikan dalam perencanaan tata ruang wilayah.

Ilmu perencanaan pada umumnya terdiri atas tiga kategori atau subbidang pengetahuan, yaitu substance, methods, dan tools. Substance menyangkut isi atau materi permasalahan. Methods menyangkut proses atau prosedur mengatasi permasalahan. Sedangkan tools adalah alat analisis yang diperlukan dalam mendalami materi maupun proses atau prosedur mengatasi masalah tersebut. Isi buku ini juga dicoba dikelompokkan seperti subbidang pebgetahuan yang telah disebutkan sebelumnya. Semestinya urutan pembahasan adalah dimulai dengan substance, menyusul methods, kemudian tools. Akan tetapi mengingat judulnya mengenai perencanaan maka susunannya diubah menjadi methods, substance, dan tools.

Bab 1-3 yang terdiri dari Arti dan Ruang Lingkup Perencanaan Wilayah; Pendekatan Sektoral dan Regional dalam Perencanaan Pembangunan Wilayah; dan Dasar-dasar Perencanaan Ruang Wilayah mengenai methods. Bab 4-6 yang terdiri dari Berbagai Teori Lokasi; Ruang dan Perwilayahan; dan Kota dan Daerah Belakangnya mengenai substance. Bab 7-9 yang terdiri dari Model Gravitasi; Proyeksi Penduduk; dan Pengenalan Linear Programming mengenai tools. Sedangkan bab 10 (Dasar-dasar Evaluasi Proyek) merupakan alat analisis yang dibutuhkan untuk menyeleksi proyek mana yang perlu diberi prioritas, ditinjau dari sudut pandang sosial-ekonomi.

Buku ini dilihat sekilas memang kurang menarik, namun mengingat isi dari buku ini penting dan bermanfaat bagi orang yang memerlukan informasi mengenai bidang penataan ruang, membuat buku ini menjadi berbobot dan layak untuk dibaca.  

Download ebook Perencanaan Pembangunan Wilayah pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Buku Ajar Mikrobiologi Kedokteran pdf



Judul Buku: Buku Ajar Mikrobiologi Kedokteran

Penulis: Staf Pengajar Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia

Penerbit: Karisma 

Tahun: 2008

Jumlah Halaman: 491

Buku penuntun Kuliah Mikrobiologi Kedokteran ini merupakan perbaikan diktat kumpulan kuliah Mikrobiologi Kedokteran yang selama ini digunakan secara intern di Bagian Mikrobiologi FKUI.

Buku yang terutama ditujukan bagi para mahasiswa kedokteran ini,diharapkan juga dapat dimanfaatkan oleh para mahasiswa di bidang kesehatan lainnya dan para klinisi.

Download ebook Buku Ajar Mikrobiologi Kedokteran pdf via Google Drive:

DOWNLOAD


Download Buku Kumpulan Eksperimen Sains pdf



Judul Buku: Kumpulan Eksperimen Sains

Penulis: A. Bobby Chandra, dkk

Penerbit: CV Iqro

Tahun: 2018

Jumlah Halaman: 210

Pembelajaran eksperimen sains khususnya bagi siswa SD/MI dapat menarik apabila semua elemen pembelajaran mendukung. Hadirnya buku ini diharapkan dapat mendukung dan memaksimalkan media pembelajaran khususnya bagi mahasiswa. Wawasan eksperimen sains yang tertera dalam buku ini sangat praktis, karena disertai dengan cara kerja dan pembahasan hasil eksperimen. Saya berharap buku Kumpulan Eksperimen Sains ini dapat dijadikan rujukan bagi mahasiswa dalam perkuliahan.

Download ebook Kumpulan Eksperimen Sains pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku 20 Jenis Budidaya Perikanan Laut pdf

 



Judul Buku: 20 Jenis Budidaya Perikanan Laut

Penulis: Yeni Fahmawati

Penerbit: Mitra Edukasi Indonesia

Tahun: 2014

Jumlah Halaman: 66

Laut Indonesia sangatlah luas. Di dalamnya tentu  terdapat berbagai sumberdaya alam yang dapat dimanfaatkan oleh manusia. Salah satu sumber daya  alam dari laut yang dapat dimanfaatkan manusia adalah dari sektor perikanan. Sektor perikanan memang banyak terdapat di dalam laut. Namun, jika ikan-ikan yang berada di laut tersebut terus-menerus diambil, tentu manusia akan kesulitan dalam mendapatkannya kembali. 

Salah satu cara yang dapat dilakukan untuk dapat memperoleh ikan-ikan dengan mudah adalah dengan membudidayakannya. Terdapat beberapa perikanan laut yang sudah dapat dibudidayakan oleh manusia dalam memenuhi kebutuhan gizi dan pangannya. Perikanan yang telah dibudidayakan ini telah dapat memenuhi pasar domestik dan luar negeri, sehingga dapat menambah devisa negara.

Lalu, jenis-jenis perikanan laut apa saja sebenarnya yang dapat dibudiayakan itu? Jawaban dari pertanyaan tersebut, tentu saja terdapat dalam buku ini. Buku ini memang mengulas 20 jenis perikanan laut di antara puluhan atau ratusan spesies perikanan laut yang dapat dibudidayakan.

Mudah-mudahan buku ini dapat membuka wawasan pembaca. Selain dapat menutupi kebutuhan hidup keluarga, tentu usaha ini dapat membuka lapangan kerja bagi masyarakat di sekitarnya. Bahkan secara umum, usaha ini dapat meningkatkan gizi masyarakat, melestarikan populasi ikan-ikan yang memiliki ekonomi tinggi, serta meningkatkan devisa negara. Semoga buku ini bermanfaat.

Download ebook 20 Jenis Budidaya Perikanan Laut pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku 99,9% Lolos Ujian Tulis UGM & Ujian Mandiri UNDIP pdf



Judul Buku: 99,9% Lolos Ujian Tulis UGM & Ujian Mandiri UNDIP

Penulis: Tim Guru Kreatif

Penerbit: Grasindo

Tahun: 2017

Jumlah Halaman: 508

Perguruan Tinggi Negeri (PTN) adalah salah satu tujuan siswa SMA setelah mereka lulus sekolah. Tidak sedikit dari siswa SMA yang berharap menjadi mahasiswa salah satu PTN favorit di Indonesia. Universitas Gadjah Mada (UGM) dan Universitas Diponegoro (UNDIP) adalah salah satu contoh perguruan tinggi favorit yang menjadi incaran siswa SMA. Selain melalui SNMPTN dan SBMPTN, jalur mandiri adalah salah satu ajang kompetisi untuk memperebutkan kursi mahasiswa di kedua peguruan tinggi tersebut. Bukan hal mudah untuk dapat menembus jalur mandiri UGM dan UNDIP. Belum lagi persaingan yang ketat di antara semua peserta yang tersebar hampir di seluruh wilayah Indonesia. Oleh karena itu, semua peserta harus berjuang semaksimal mungkin untuk dapat diterima di UGM dan UNDIP.

Buku 99,9% Lolos Ujian Tulis UGM & Ujian Mandiri UNDIP hadir untuk membantu siswa SMA dalam menghadapi jalur mandiri kedua perguruan tinggi tersebut. Buku ini berisi soal-soal Ujian Tulis UGM dan Ujian Mandiri UNDIP pada tahun-tahun sebelumnya yang dikemas secara sistematis sehingga membantu siswa dalam memetakan soal-soal yang kemungkinan akan diujikan. Selain itu, pembahasan soal-soal tersebut juga disusun secara terperinci sehingga mudah dipahami siswa. Soal prediksi pun turut melengkapi buku ini untuk membantu siswa mempersiapkan diri secara maksimal.

Download ebook 99,9% Lolos Ujian Tulis UGM & Ujian Mandiri UNDIP pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Aku Masuk Neraka Karena Lisanku pdf



Judul Buku: Aku Masuk Neraka Karena Lisanku

Penulis: Muhammad bin Ibrahim al Hamdi

Penerbit: Mirqat

Tahun: 2009 

Jumlah Halaman: 233

Sekali lagi, tentang lisan kita.... Lisan itu senjata bermata dua, ia bisa menolong kita meniti jalan ke surga, atau mendorong kita sekuat-kuatnya kedalam neraka. Maka buku ini hadir memberikan pencerahan kepada kita semua tentang "hal-hal kecil" yang mungkin sering menjadi bumbu penyedap pembicaraan dan majelis kita. yah... kecil tapi dampaknya bisa sangat dahsyat. Dan semoga lisan ini tak pernah menjelma menjadi jalan ke neraka. Amin.

Download ebook Aku Masuk Neraka Karena Lisanku via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Seeking Truth pdf

 


Judul Buku: Seeking Truth Finding Islam

Penulis: Anwar Holid

Penerbit: Mizan

Tahun: 2009 

Jumlah Halaman: 41

“Setiap tahun, sekitar 25.000 orang menjadi muslim di Amerika. Pasca 11 September, jumlah orang yang bersyahadat 4 kali lipat.”
---New York Times

Jalan hidup manusia tak bisa ditebak. Dari awal yang amat jauh dari agama, orang bisa menjadi perindu Tuhan dan mencari jalan untuk menghampiri-Nya. Kisah hidup para mualaf orang yang masuk Islam memberi kita banyak pelajaran tentang hal ini.

Buku ini menyajikan empat mualaf di Dunia Barat yang mampu menjadi “duta” Islam melalui pengabdian kepada masyarakat dan teladan tentang sikap hidup Muslim sejati. Dengan demikian, mereka juga “berjihad” memerangi prasangka terhadap Muslim dan agama Islam yang marak di Dunia Barat pada masa sekarang.

Keempat mualaf itu adalah:

Yusuf Islam (Cat Stevens): mantan superstar rock dunia yang mengundurkan diri dari dunia musik untuk mempelajari Islam, dan kini aktif berdakwah melalui kegiatan pendidikan dan sosial.

Ingrid Mattson: cendekiawati pemimpin organisasi Muslim terbesar di Amerika yang sempat menjadi ateis sebelum akhirnya terpesona oleh Al-Quran.

Keith Ellison: Aktivis HAM dan Muslim pertama yang menjadi anggota Kongres AS.

Hamza Yusuf Hanson: ulama asli kelahiran AS yang mendalami khazanah ilmu-ilmu Islam klasik dan kini giat mengampanyekan Islam damai ke publik Barat.

Download ebook Seeking Truth pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Tuhan Perlu Disembah pdf



Judul Buku: Tuhan Perlu Disembah

Penulis: Afzalur Rahman

Penerbit: Serambi

Tahun: 2002

Jumlah Halaman: 289

Salat bukan sekadar gerakan, tapi juga pengetahuan dan sikap. Dengan mewajibkan salat, Islam berupaya mendisiplinkan pemeluknya dan menjaga mereka agar selalu menyadari kehadiran Allah. Dengan salat, orang mengosongkan kesadaran dari kesibukan sehari-hari, berkonsentrasi pada Allah dan kehadiran serta kehendak-Nya, yang berarti mengangkat diri dari ke yang mutlak dan universal. Berkat salat, orang tampil lebih siap menghadapi hidup dan problemnya diabndingkan sebelumnya. Pendeknya, selain membiasakan kaum muslim dengan irama hidup yang sehat, salat memberikan kepuasan jiwa, emosi, dan rohani secara seimbang.

Mengagumkan! Buku yang mengeksplorasi secara mendalam makna dan manfaat salat dalam berbagai aspeknya: secara fisik, moral, individual, sosial, material, dan spiritual. Buku yang menjawab pertanyaan mengapa, sebagai hamba, kita perlu menyembah Tuhan, bahkan secara rutin, terus-menerus sampai akhir khayat.

Download ebook Tuhan Perlu Disembah pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Anak-Anak dalam Pangkuan Rasulullah pdf

 


Judul Buku: Anak-Anak dalam Pangkuan Rasulullah

Penulis: DR. Muhammad Abdullah

Penerbit: Akbar Media

Tahun: 2010

Jumlah Halaman: 244

Buku ini mengandung kisah bocah-bocah yang hidup dan melihat langsung Rasulullah. Buku ini menggambarkan bagaimana orangtua mesti bergaul dan memperlakukan anak-anak supaya kelak mereka menjadi pribadi-pribadi saleh dan cemerlang di tengah masyarakat.

Dan berkat didikan dan ajaran Rasulullah SAW sekolompok anak-anak dari padang pasir mampu menjelma menjadi sosok-sosok yang menggemparkan dunia Islam. Mereka lahir lebih awal dari zamannya. Mereka melakukan sesuatu yang tidak mampu dilakukan oleh anak-anak lain di masanya.

Usia yang belia tidak menghambat mereka untuk maju ke garda depan. Mereka bangkit menjadi pahlawan-pahlawan padang pasir, menebaskan cintanya ke pelosok jazirah arab. Kasih sayang dan keindahan Islam mereka tampilkan dengan gemilang. Meskipun ujian dan fitnah sering terjadi diantara mereka sendiri.

Download ebook Anak-Anak dalam Pangkuan Rasulullah pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Ensiklopedia Kerajaan Islam di Indonesia pdf



Judul Buku: Ensiklopedia Kerajaan Islam di Indonesia

Penulis: Binuko Amarseto

Penerbit: Istana Media

Tahun: 2015

Jumlah Halaman: 356

Bangsa yang besar adalah bangsa yang tidak melupakan sejarahnya. Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai jasa para pahlawannya. Karena  dengan sejarah identitas suatu bangsa dapat diketahui dan dengan sejarah pula kita dapat mempelajari asal-usul suatu bangsa atau negara. Sungguh ironis jika dimasa sekarang ini banyak generasi muda yang lupa akan sejarah bangsanya.

Nusantara Indonesia dulunya selain terdapat agama Hindu dan Budha yang berasal dari pengaruh luar Nusantara, juga terdapat agama Islam yang pengaruhnya juga berasal dari luar yaitu dari Jazirah Arab. Pengembangan dan penyiaran agama Islam yang dinamis dan cepat dibandingkan dengan agama-agama lainnya. Hal tersebut diukur dengan kurun waktu yang sebanding dengan sikon, alat komunikasi dan transportasi yang sepadan. Catatan sejarah telah membuktikan bahwa Islam dalam waktu 23 tahun dari kelahirannya sudah menjadi tuan di negerinya sendiri, yaitu jazirah Arab.

Download ebook Ensiklopedia Kerajaan Islam di Indonesia pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Kisah-Kisah Dari Negeri 1001 Malam pdf



Judul Buku: Kisah-Kisah Dari Negeri 1001 Malam

Penulis: E. Dixon

Penerbit: Elex Media Komputindo

Tahun: 2010

Jumlah Halaman: 422

Kumpulan kisah klasik dari tanah Persia, yang lebih dikenal sebagai Negeri 1001 malam. Dikompilasi dan diedit oleh E. Dixon dari Cambridge University, memuat juga kisah lengkap dan legendaris dari Sinbad Sang Pelaut.

Sebuah antologi karya sastra klasik dari Timur yang dikenal luas di seluruh dunia, diterjemahkan ke dalam banyak bahasa dan diangkat ke layar lebar dalam berbagai judul film.

Download ebook Kisah-Kisah Dari Negeri 1001 Malam pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Pola Komunikasi dan Model Kepemimpinan Islam pdf



Judul Buku: Pola Komunikasi dan Model Kepemimpinan Islam

Penulis: Dr. Moch. FakhrurojiM.Ag.

Penerbit: Mimbar Pustaka

Tahun: 2019

Jumlah Halaman: 214

Kepemimpinan selalu menjadi wacana yang terlalu menarik untuk dipandang sebelah mata, apalagi sepintas lalu.Terlebih, jika kepemimpinan itu dikaitkan dengan wacana keagamaan karena pada dasarnya setiap agama memiliki konsepdan doktrin kepemimpinan, paling tidak dengan mengadopsi pola perilaku para pelopor dan pemimpin agama mereka yangbiasanya dijadikan sebagai teladan atau ukuran-ukuran etikamereka dalam kehidupan beragama dan kehidupan socialsekaligus. Buku yang sedang Anda pegang ini adalah sebuahbuku yang mencoba melempar “dadu” wacana tentang temayang begitu banyak diperbincangkan. Namun diantara semuanya, buku ini hanyalah sebuah gagasan tentang Pola.

Komunikasi dan Model Kepemimpinan Islam yang banyakdiperdebatkan beberapa kalangan umat Islam. Melihat perdebatan yang terjadi di kalangan umat Islam mengenai kepemimpinan, tentulah studi tentang kepemimpinan Islam memiliki signifikansi yang teramat penting, baik sebagai wacana maupun sebagai referensi ilmiah. Namun demikian,tujuan penulisan buku ini adalah diutamakan kepada merekayang sedang mempelajari kepemimpinan Islam secara teoritik,oleh karenanya struktur pembahasannya pun disajikan menggunakan beberapa latihan untuk mengukur tingkatkompetensi. Namun demikian, buku ini sedapat mungkin inginmenyajikannya secara populer dan enak dibaca sehingga mudah dicerna.

Hal ini tentu bukan pekerjaan mudah, sebab penyajianilmiah-populer selalu saja harus melibatkan konsep-konsep ilmiah yang terkadang terasa kaku. Oleh karenanya, pemberian ilustrasi pada beberapa bab dianggap penting. Hal ini dilakukan untuk memberikan penguatan pemahaman kepada pembaca tentang materi pokok yang disampaikan.

Download ebook Pola Komunikasi dan Model Kepemimpinan Islam pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Messianik Yahudi pdf



Judul Buku: Messianik Yahudi

Penulis: Anggun Gunawan

Penerbit: Gre Publishing 

Tahun: 2011

Jumlah Halaman: 105

Ekpektasi akan hadirnya juru selamat pada Hari Akhir Zaman (The End of Days) tidak hanya menjadi ranah khusus dalam teologi Islam. Agama Yahudi-pun menantikan kehadiran “Imam Mahdi” yang mereka sebut dengan “Moshiach” atau “Messiah”. Sosok yang akan membawa bangsa Israel dalam kedamaian dengan The Promise Land Jerussalem sebagai pusat kekuasaannya.

Sang Moshiach akan memimpin pasukan Yahudi dalam Perang Armageddon melawan Raja Gog (Raja yang memimpin pasukan Islam). Versi Yahudi mengatakan, merekalah yang memenangkan pertempuran itu lewat pertolongan Yahweh.

Download ebook Messianik Yahudi pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Kausalitas: Hukum Alam atau Tuhan pdf



Judul Buku: Kausalitas: Hukum Alam atau Tuhan: Membaca Pemikiran Religio-Saintifik al Ghazali

Penulis: Hamid Fahmy Zarkasyi

Penerbit: Unida Press

Tahun: 2018

Jumlah Halaman: 356

Dalam kitabnya Tahfut al-falsifah Imam Al Ghazali tegas membantah "hubungan sebab-akibat itu tidak pasti". Sebab, di dalam kausalitas terdapat kehendak sang "Pencipta". Di Barat, pandangan ini disebut dengan "Creationism" dan tentu banyak ditolak saintis. Hingga kini, penolakan itu masih terus saja terjadi. John F. Haught, misalnya, menganggap kreasionisme memiliki cacat-cacat serius. Ian G. Barbour menyatakan, doktrin tentang Tuhan yang Mahakuasa dan Maha Pencipta sulit didamaikan dengan pandangan ilmiah.

Penasaran dengan wacana yang tidak pernah lekang ini, Hamid Fahmy Zarkasyi tidak puas dengan bantahan al-Ghazl di dalam Tahfut. Ia menggali konsep kausalitas al-Ghazl dari karya-karyanya yang lain. Tujuannya untuk menemukan konsep kausalitas dalam bangunan worldview yang koheren, terutama bangunan konsep realitas dan ilmu pengetahuan. Harapannya, bisa memberi kontribusi bagi usaha-usaha dalam Islamisasi sains modern.

Download ebook Kausalitas: Hukum Alam atau Tuhan pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Menata Hati pdf



Judul Buku: Menata Hati

Penulis: M. Najmi Fathoni

Penerbit: Elex Media Komputindo

Tahun: 2014

Jumlah Halaman: 144

Dibangku sekolah maupun kuliah, ataupun tempat bimbingan belajar, kita diajarkan tentang bagaimana meraih dan mempertahankan kesuksesan hanya dengan kemampuan intelektual saja. Kemampuan dalam memecahkan masalah berdasarkan teori kecerdasan yang dirumuskan sejak 1905 oleh psikolog asal Prancis Alfred Binet. Padahal berdasarkan riset dari Havard University, pengetahuan itu hanya menyumbang 5% saja dari penyebab kesuksesan, keterampilan 10%, dan justru yang terbesar adalah dari sikap yaitu sebesar 85%. Dan sikap itu sendiri merupakan manifestasi dari hati dalam diri manusia. Dengan demikian, makin mempertegas pernyataan Nabi Muhammad saw., bahwa sesungguhnya peran hati dalam kehidupan manusia cukup penting dan strategis.

Buku ini mengulas masalah mendasar dalam hidup manusia: hati. Ia penentu baik-buruknya kualitas manusia dan kemanusiaan. Bagi kaum sufi, hatilah salah satu isu utama dalam suluk, jalan spiritual menuju Allah. Hati tak bisa berbohong. Ia bahkan tempat kita meminta fatwa yang paling jujur. Hadis Nabi yang sering kita dengar menandaskan: mintalah fatwa pada hatimu, kebaikan itu sesuatu yang membuat jiwa dan hatimu tenang, keburukan sesuatu yang membuat jiwamu kerdil dan dadamu disesaki keraguan, meski manusia memfatwakannya dan mereka memfatwakannya untukmu.

Hati memiliki peranan penting dalam sukses tidaknya, bahkan bahagia atau gersangnya kehidupan seseorang. Membaca buku ini akan membuat kita tahu, apakah hati kita Hidup atau perlu Dihidupkan. Karena sejatinya, manusia dengan hati yang hiduplah, yang mampu merasakan damainya kehidupan di dunia, dan di akhirat, amin… Buku ini laksana telaga di tengah padang pasir, menyegarkan…. Selamat menikmati, dan nikmatilah kesegarannya….

Saya percaya dengan membangun hati-hati manusia Indonesia yang terang dan lapang, bangsa ini bisa keluar dari masalah pelik yang tengah dihadapi. Indonesia akan menjadi bangsa yang lebih bermartabat. Dan buku ini salah satu sumbangan kecil atas cita-cita mulia itu.

- Alamsyah M. Dja’far (Intelektual Muda NU, aktivis Wahid Institute)

Buku ini betul-betul usefull bagi siswa, guru, bahkan orang tua. Segala sesuatu dimulai dari NIAT yang adanya di hati. Buku ini mengarahkan bagaimana mengdrive diri sendiri. Dikemas dengan bahasa yang ringan, populer dalam problem solving. Selamat membaca!

- M. Haryono, M.Pd (Wakil Kepala Sekolah SMPI Al-Azhar Kelapa Gading, Jakarta)

Membaca Buku Menara Hati hasil karya Sahabat saya M. Najmi, mengingatkan kita semua akan pentingnya mengasah hati kita agar senantiasa berkilau. Sehingga hati kita bisa berfungsi dengan baik sebagai alat untuk mengingat segala sesuatu yang membuat kita ingat kepada ALLAH.

- Munawar M. Ali (Pendiri dan Ketua Umum Yayasan Sekolah Rakyat Bogor, Pengasuh Pondok Pesantren Tahfidz al Qur'an & Kewirausahaan untuk Anak Jalanan - Yatim Dhu'afa)

Download ebook Menata Hatipdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Kamus Al-Quran 3 pdf



Judul Buku: Kamus Al-Quran 3

Penulis: Ar Raghib Al Ashfahani

Penerbit: Pustaka Khazanah

Tahun: 2017

Jumlah Halaman: 946

Buku Kamus Al-Quran Penjelasan Lengkap Makna Kosa Kata Asing (Gharib)

Al-Quran adalah pedoman hidup bagi seluruh umat Islam, dan dia merupakan kitab suci yang dijamin oleh Allah Taala keaslian serta kemurniannya. Dan merupakan kewajiban seorang muslim adalah mengerti dan memahami apa yang ada di dalam Al-Quran. Hal pertama yang dibutuhkan dalam mempelajari ilmu al-Quran adalah mengetahui ilmu lafazh-lafazh al-Quran (al-Ulum al-Lafziyyah), dan diantara ilmu lafazh al-Quran adalah meneliti perbendaharaan lafazhnya (al-alfazh al-Mufradah) sehingga dapat menghasilkan makna-makna mufradat lafazh al-Quran bagi orang yang ingin mengetahui maknanya mulai dari perangkat paling dasar. Ilmu ini bukan hanya bermanfaat dalam ilmu al-Quran saja, tetapi ia juga bermanfaat dalam semua ilmu syariat, karena lafazh al-Quran adalah sumber dan inti kalam arab.

Download ebook Kamus Al-Quran3 pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Kamus Al-Quran 2 pdf



Judul Buku: Kamus Al-Quran 2

Penulis: Ar Raghib AlAshfahani

Penerbit: Pustaka Khazanah

Tahun: 2017

Jumlah Halaman: 929

Buku Kamus Al-Quran Penjelasan Lengkap Makna Kosa Kata Asing (Gharib)

Al-Quran adalah pedoman hidup bagi seluruh umat Islam, dan dia merupakan kitab suci yang dijamin oleh Allah Taala keaslian serta kemurniannya. Dan merupakan kewajiban seorang muslim adalah mengerti dan memahami apa yang ada di dalam Al-Quran. Hal pertama yang dibutuhkan dalam mempelajari ilmu al-Quran adalah mengetahui ilmu lafazh-lafazh al-Quran (al-Ulum al-Lafziyyah), dan diantara ilmu lafazh al-Quran adalah meneliti perbendaharaan lafazhnya (al-alfazh al-Mufradah) sehingga dapat menghasilkan makna-makna mufradat lafazh al-Quran bagi orang yang ingin mengetahui maknanya mulai dari perangkat paling dasar. Ilmu ini bukan hanya bermanfaat dalam ilmu al-Quran saja, tetapi ia juga bermanfaat dalam semua ilmu syariat, karena lafazh al-Quran adalah sumber dan inti kalam arab.

Download ebook Kamus Al-Quran 2 pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Kamus Al-Quran 1 pdf



Judul Buku: Kamus Al-Quran 1

Penulis: Ar Raghib AlAshfahani

Penerbit: Pustaka Khazanah

Tahun: 2017

Jumlah Halaman: 82

Buku Kamus Al-Quran Penjelasan Lengkap Makna Kosa Kata Asing (Gharib)

Al-Quran adalah pedoman hidup bagi seluruh umat Islam, dan dia merupakan kitab suci yang dijamin oleh Allah Taala keaslian serta kemurniannya. Dan merupakan kewajiban seorang muslim adalah mengerti dan memahami apa yang ada di dalam Al-Quran. Hal pertama yang dibutuhkan dalam mempelajari ilmu al-Quran adalah mengetahui ilmu lafazh-lafazh al-Quran (al-Ulum al-Lafziyyah), dan diantara ilmu lafazh al-Quran adalah meneliti perbendaharaan lafazhnya (al-alfazh al-Mufradah) sehingga dapat menghasilkan makna-makna mufradat lafazh al-Quran bagi orang yang ingin mengetahui maknanya mulai dari perangkat paling dasar. Ilmu ini bukan hanya bermanfaat dalam ilmu al-Quran saja, tetapi ia juga bermanfaat dalam semua ilmu syariat, karena lafazh al-Quran adalah sumber dan inti kalam arab.

Download ebook Kamus Al-Quran 1 pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Da Vinci Code Decoded pdf



Judul Buku: Da Vinci Code Decoded: Menguak Kebenaran Di Balik Fiksi Da Vinci Code

Penulis: Martin Lunn

Penerbit: Ufuk Press 

Tahun: 2005

Jumlah Halaman: 292

Da Vinci Code benar-benar fenomenal. Dengan jutaan eksemplar terjual, buku itu tersebar ke seluruh penjuru dunia dan menjadi salah satu subjek dari cultural studies. Bahkan, beberapa orang mengklaim Brown sebagai anti-Katolik. Media massa dan klub-klub baca membuat novel ini makin jaya di tengah lautan massa yang mengelukan kontroversinya. Kalimat Dan Brown yang mengagumkan, "semua deskripsi karya seni, arsitektur, dokumen dan ritus rahasia dalam novel ini adalah akurat" telah membuat banyak orang gemetaran dan tak sabar untuk menimpalinya, mencari tahu di balik fakta yang diceritakannya dengan gaya fiksi. Fakta? Benarkah demikian? Bergulir bersama dengan banyak pertanyaan-pertanyaan sulit, Martin Lunn Peneliti Senior Holy Grail dan ahli sejarah--berusaha menguak kebenaran di balik novel nomor satu, Da Vinci Code. Buku ini menjelaskan tema-tema penting dari novel Brown. Kisah nyata Biara Sion, Opus Dei, Knight Templar, Rosslyn Chapel, misteri Rennes-le-Chteau dan masih banyak lagi tema-tema yang menggelitik. Da Vinci Code Decoded juga memberikan kita tur wacana ke Musium Louvre, l'Eglise de Saint-Sulpice, Rue Haxo di Paris, Temple Church, Westminster Abbey, Makam Newton, masa-masa di mana Konstantin Agung dan Ibunya hidup dan masih banyak lagi.

Download ebook Da Vinci Code Decoded pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku The Pakubuwono Code pdf



Judul Buku: The Pakubuwono Code

Penulis: Agung Prabowo

Penerbit: Phoenix Publishing

Tahun: 2014

Jumlah Halaman: 296

Sirna Ilang Kertaning Bumi adalah cara rahasia orang Jawa menyatakan tahun terjadinya sebuah peristiwa. Itu merupakan sandi bilangan SENGKALA, Pastilah ada nilai historis teramat tinggi dan penting. Thomas Stamford Raffles pun memuatnya dalam karyanya “The History of Java”. Peristiwa kontroversial apa yang tersembunyi di baliknya? Anda dapat menemukan jawabnya dalam buku ini.

The Pakubuwono Code mengangkat perhitungan dalam bentuk gancaran (prosa naratif) berbagai hal MENCENGANGKAN dalam kehidupan manusia Jawa sejak masa prasejarah. Kode-kode rahasia pun bermunculan. Dalam literatur Barat, sengkala dinamakan kronogram (sandiwarsa) dan kriptogram (sandiasma). Tak hanya The Raffles Code (Sirna Ilang Kertaning Bumi) tetapi juga kode lainnya seperti kode Sultan Agung seputar kontroversi keris berganja gajah singa, kode Ranggawarsita seputar ramalan Indonesia merdeka, atau kode Sukuh se­­putar kontroversi erotika Candi Sukuh.

buku ini pantas mendapat penyimakan dari siapapun, tak terkecuali Anda.

Wacana kontroversial seputar peluang sengkala diangkat menjadi warisan dunia (Masterpiece of the Oral and Intangible Heritage of Humanity). Masih ada lagi. Anda akan bertemu dengan tiga puluh zodiak Jawa yang akan mengajak Anda memprediksi kapan anak Anda lahir dan lainnya. Jika Anda pernah mendengar sebelumnya, itulah Pawukon yang merupakan produk ilmiah masyarakat Jawa pada masa prasejarah Jawa (sebelum 7 Maret 78 M).

Download ebook The Pakubuwono Code pdf via Google Drive:

DOWNLOAD


Download Buku Borobudur dan Peninggalan Nabi Sulaiman pdf



Judul Buku: Borobudur & Peninggalan Nabi Sulaiman

Penulis: KH. Fahmi Basya

Penerbit: Ufuk Press

Tahun: 2012

Jumlah Halaman: 296

Masa lalu memang penuh misteri. Banyak orang meyakini bahwa Candi Borobudur sebagai peninggalan Dinasti Syailendra pada abad 8 masehi. Namun hal itu dibantah oleh KH. Fahmi Basya. Ahli matematika Islam ini meyakini bahwa Borobudur sangat terkait erat dengan sejarah Nabi Sulaiman. Borobudur adalah peninggalan Ratu Saba’ seperti yang diceritakan dalam Al-Quran. Buku ini bukan karya sehari dua hari disusun. Tulisan ini sudah ditulis dengan sangat serius selama puluhan tahun; sejak tahun 1979 hingga 2012. Dalam buku ini penulis menjelaskan dengan sangat detail dan ilmiah bukti-bukti bahwa Borobudur adalah peninggalan Ratu Saba’. Ada 40 bukti eksak yang dijelaskan. Salah satu bukti paling kuat dan belum bisa dibantah adalah ditemukannya surat dari Nabi Sulaiman bertuliskan “Bismilllahirrahmanirrahim” di atas sebuah plat emas di dalam kolam pemandian Ratu Saba’ (Ratu Boko) di daerah Sleman, Jawa Tengah.

Download ebook Borobudur dan Peninggalan Nabi Sulaiman pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Pedang Samurai dan Bunga Seruni: Pola-pola Kebudayaan Jepang pdf



Judul Buku: Pedang Samurai dan Bunga Seruni: Pola-pola Kebudayaan Jepang

Penulis: Ruth Benedict

Penerbit: Penerbit Sinar Harapan

Tahun: 1982

Jumlah Halaman: 336

Buku Pedang Samurai dan Bunga Seruni ini bercerita tentang kebiasaan kebiasaan yang diharapkan orang dan dianggap wajar di bercerita tentang situasi situasi dimana setiap orang Jepang dapat mengandalkan sopan santun dan situasi situasi dikala ia tidak mengharapkan situasi tersebut. Tentang kapan ia kehilangan muka,kapan ia merasa malu, dan apa yang ia tuntut dalam dirinya sendiri.

Bangsa Jepang dalam berperang memegang prinsip yang menyimpang dari konvensi-konvensi perang Jepang memandang perlu adanya perjuangan untuk memantapkan suatu hirarki, tentunya di bawah naungannya, karena Jepang adalah bangsa yang hirarkis dari atas sampai bawah dan oleh karenanya mengerti keharusan untuk mengambil tempat yang sesuai untuk masing-masing.

Download ebook Pedang Samurai dan Bunga Seruni: Pola-pola Kebudayaan Jepang pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Download Buku Kebelet Kaya pdf

 


Judul Buku: Kebelet Kaya: Kumpulan Jurus Inspiratif dari Pengusaha Kelas Kecil Hingga Kelas Dunia

Penulis: Mardigu WP

Penerbit: Tangga Pustaka 

Tahun: 2009

Jumlah Halaman: 174

Kebelet identik dengan sebuah upaya melepaskan seluruh hasrat di dalam diri, tanpa berpikir panjang, dan spontan (tiba-tiba terjadi begitu saja) untuk segera melepaskan semua beban. Beragam cara bisa dilakukan untuk mewujudkannya. Hal ini juga berlaku saat seorang entrepreneur ingin meraih kesuksesan dan menjadi kaya. Dan, kumpulan kisah inspiratif di dalam buku ini diharapkan mampu membuka peluang dan segera menjadi pemenang. Bagi seorang entrepreneur sejati, meraih kesuksesan bukan dengan menghalalkan segala cara, tetapi dengan menemukan potensi diri, mengasah bakat dan kreativitas, serta senantiasa memburu, dan berbagi ilmu pengetahuan.

Buku ini ditulis sebagai sebuah karya yang tidak saja mencerdaskan otak, tetapi menyarikan sebuah pengetahuan tinggi yang akan menumbuhkembangkan rasa dalam diri agar menjadikan hidup penuh dengan hikmah. Kisah-kisah inspiratif di dalam buku ini akan mewujudkan impian seorang entrepreneur menjadi sukses dan kaya yang sarat dengan nilai kesetiaan, kejujuran, dan kebenaran. Walaupun "kebelet kaya", bukan berarti seorang entrepreneur bisa mengabaikan atau melanggar nilai-nilai kebenaran.

Buku ini bisa membantu mewujudkan cita-cita menjadi seorang entrepreneur sejati yang sukses dan kaya, baik secara materi maupun moral.

Buku menguraikan secara menyeluruh dengan bahasa serius, tapi santai beragam pola atau cara untuk membidik sebuah peluang, selanjutnya menjadikannya sebagai lahan bisnis yang cukup menjanjikan. Dengan penulisan yang cerdas, penulis membeberkan kiat menjadi sukses, baik pengalaman yang pernah dilakoninya sendiri maupun kisah beberapa orang ternama, salah satunya Kolonel Sanders yang sukses memulai usaha waralaba ayam goreng “Kentucky Fried Chicken” pada usia 66 tahun. Untuk menjadi kaya, Anda tidak perlu korupsi, menikahi orang kaya, menang lotre, ataupun mengharapkan warisan orangtua. Jadi, tunggu apalagi? Usia, latar belakang, ataupun pendidikan bukan halangan untuk menjadi kaya! Segera temukan jawabannya di dalam buku ini! Good luck! 

Download ebook Kebelet Kaya pdf via Google Drive:

DOWNLOAD