Judul Buku: Atlas
Anatomi Manusia Jilid 2: Organ-Organ Dalam
Penulis: Sobotta
Penerbit: EGC
Penerbit Buku Kedokteran
Tahun: 2003
Jumlah Halaman: 266
Sobotta merupakan sebuah buku anatomi yang
sangat terkenal di seluruh fakultas kedokteran Indonesia. Mengapa? Karena masih
banyak Fakultas Kedokteran yang menganut aliran Bahasa Latin dalam nomenklatur anatominya. Sobotta
merupakan salah satu atlas atau textbook yang menggunakan nomenklatur Latin
sehingga sangat cocok bagi mereka yang fakultasnya masih menggunakan Bahasa Latin.
Selain gambarnya yang sangat detail dan menarik, atlas Sobotta diiringi dengan
paragraf singkat yang berisi penjelasan mendetail tentang apa yang perlu diingat atau diperhatikan
dari struktur anatomi ini.
Daftar Isi Jilid 2:
1. Organ dalam Thorax
2. Organ Dalam Abdomen
3. Panggul dan Rongga Retroperitoneal
Download ebook Atlas
Anatomi Manusia Jilid 2 pdf via Google
Drive
Tidak ada komentar:
Posting Komentar