Judul Buku: Hadist Sebagai Landasan Akidah dan Hukum
Penulis: M. Nashiruddin Al Albani
Penerbit: Pustaka Azzam
Tahun: 2002
Jumlah Halaman: 140
Banyak dari kaum muslimin yang tidak mengetahui
tentang Hadits-hadits Rasulullah SAW, baik dari segi keshahihannya ataupun dari
segi kelemahannya. Bahkan mereka tidak mengetahui keautentikan Hadits-hadits tersebut
sehingga menjadikan seseorang fanatik terhadap aliran yang dianutnya.
Dewasa ini telah tersebar penyelewengan dan
pengingkaran As-sunnah, sehingga menimbulkan bidah yang diharamkan oleh lslam.
Fenomena tersebut dapat dilihat dari seluruh aspek akidah dan hukum-hukum
fikih. Padahal, lslam telah menjadikan As-Sunnah sebagai sumber seluruh hukum
dan syariatnya yang wajib untuk diikuti.
Oleh karena itu dalam buku ini syaikh Nashiruddin
Al Albani (yang mempunyai spesialisasi tentang ilmu-ilmu hadits) menerangkan
secara mendetail tentang keautentikan As-Sunnah sebagai dalil, serta menjelaskan
bahwa mengingkarinya adalah hal yang menyesatkan.
Download ebook Hadist Sebagai Landasan
Akidah dan Hukum pdf via
Google Drive
Tidak ada komentar:
Posting Komentar