Judul Buku: Biografi
Setan
Penulis: Ahmad Sakr
Penerbit: Pustaka Hidayah
Tahun: 2003
Jumlah Halaman: 152
Perkara yang paling sulit ditulis oleh seorang penulis adalah perkara
jin. Apakah mereka itu hantu, arwah, setan, iblis, atau apakah mereka makhluk?
Apakah mereka menakutkan manusia, mengantui manusia, dapat masuk ke dalam tubuh
manusia dan ada di rumah manusia? Apakah mereka dapat membantu mencari
informasi maupun barang yang dibutuhkan dari mana saja di dunia ini?
Pertanyaan-pertanyaan seperti inilah yang dicoba untuk dijawab dalam
buku ini. Dalam buku ini penulis mengemukakan sudut pandang islam tentang jin,
dan sudut pandang itu adalah Alquran dan Sunnah Nabi SAW.
Download ebook Biografi Setan pdf via Google Drive:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar