Judul Buku: Sukarno: Orang Kiri, Revolusi & G30S 1965
Penulis: Onghokham
Penerbit: Komunitas Bambu
Tahun: 2009
Jumlah Halaman: 219
Melalui kumpulan tulisan ini, Ong
ingin mengatakan bahwa Peristiwa G30S telah membuat Pemimpin Besar Revolusi
hilang dari panggung nasional dan internasional. Ternyata revolusi tidak
berjalan sebagaimana digariskan Sukarno. Selama pemerintahannya, situasi
sosial-politik telah tumbuh ke dalam suatu kondisi matang bagi terjadinya
revolusi lain. Sukarno digulingkan oleh kontrarevolusi yang dilancarkan
Soeharto.
Ong jelas sebagai pengamat memiliki akses dan
perspektif yang tak terduga dalam sebuah era, dimana kepentingan pribadi dan
persaingan antar kelompok semakin meningkat. Wawasan ini juga memberinya sebuah
perasaan yang tajam akan jalan tragis Indonesia, sebuah tanda yang terbukti
dalam peristiwa 1965–1966.
Download
ebook Sukarno: Orang Kiri, Revolusi & G30S 1965 pdf via Google drive:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar