Judul Buku: Sejarah
Neraka
Penulis: Georges Minois
Penerbit: Cahaya
Tahun: 2010
Jumlah Halaman: 260
Dalam konteks akidah atau keimanan yang Islami, persoalan
neraka, sekalipun rumit, hanyalah sub bagian dari prinsip Hari akhir. Selain
soal neraka, prinsip ini juga menjelaskan soal surga berikut ciri-cirinya,
syafaat, dan sebagainya. Namun, prinsip hari akhir tidak akan bermakna apa-apa
jika tidak di topang pemahaman tentang eksistensi dan ketunggalan Tuhan,
sebagai sumber segala eksistensi. Dengan demikian, konsep dan realitas hari
akhir, terlebih neraka, hanyalah konsekuensi logis dari konsep dan keberadan
Tuhan.
Adapun dalam konteksnya, sebagaimana di uraikan
dalam buku ini, ide dan problematik neraka ternyata sudah muncul sejak masa
kuno. Menariknya lagi, buku ini juga menunjukkan adanya pergeseran makna neraka
dari masa ke masa.
Download ebook Sejarah
Neraka pdf via Google Drive:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar