Blog yang khusus menyediakan link download koran, majalah dan ebook gratis, khususnya yang berkaitan dunia pendidikan, sains dan agama

Download Buku Kalkulus Pdf

 


Judul Buku: Kalkulus 

Penulis: Dale Varberg, Edwin J. Purcell, Steven E. Rigdon

Penerbit: Erlangga

Tahun: 2010

Jumlah Halaman: 434

Buku ini dimaksudkan sebagai buku teks utama dalam mata kuliah kalkulus yang menjadi mata kuliah wajib di banyak jurusan di fakultas-fakultas teknik, Ilmu Alam, dan Kedokteran. Jika pembahasan yang lebih mendalam tidak diperlukan, maka buku ini dapat dijadikan sebagai buku teks utama.

Keunggulan Buku:

-  Sebuah buku teks yang ringkas - Edisi kesembilan ini tetap menjadi buku yang paling ringkas dari buku-buku kalkulus yang telah berhasil sebelumnya.

-  Gambar-gambar yang menyampaikan dengan baik gagasan-gagasan matematis – Gambar-gambar dibuat sesederhana mungkin, untuk mempermudah mahasiswa memahami materi yang akan disampaikan.

-  Soal-soal telaah konsep – Mendorong mahasiswa untuk membaca buku teks dengan pemahaman yang baik.

-  Soal-soal telaah dan pra-telaah – Mengharuskan mahasiswa menggunakan materi yang telah dipelajari di bab-bab sebelumnya untuk memulai bab berikutnya.

-  Sensitif terhadap angka – Mempertajam kemampuan mahasiswa untuk dapat mengenali jawaban  yang salah dari penyelesaian suatu soal dan memperkirakan jawaban yang masuk akal.

-  Penggunaan alat bantu teknologi yang moderat dan pas – Alat bantu teknologi (kalkulator dan komputer) dengan hati-hati dimasukkan dalam latihan-latihan (dan diberi tanda).

Download ebook Kalkulus pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Tidak ada komentar:

Posting Komentar