Judul Buku: Rahasia Dibalik Sedekah
Penulis: Ibrahim Abdul Muqtadar
Penerbit: Insan Kamil
Tahun: 2007
Jumlah Halaman: 126
Menakjubkan!
Setidaknya itulah yang akan kita katakan ketika yang menyebut nilai
lebih dari amal yang satu ini. Betapa tidak? Dengan memberikan sebagian harta,
tenaga, atau bahkan sesungging senyuman sekalipun asal ia ikhlas di jalan
Allah, seseorang bisa terbebas dari penyakit, jeratan utang, dan bahkan bisa
mendapatkan derajat tinggi di dunia dan di akhirat dengan begitu mudah.
Nilai keajaiban dari amal yang satu ini sebenarnya telah
ditunjukkan pada arti namanya, sedekah yang berakar dari kata shiddiq ini
menunjukkan bahwa amal tersebut merupakan batu uji yang akan menunjukkan sejauh
mana kebenaran iman yang dimiliki seorang muslim.
Dalam buku ini akan diuraikan beberapa point
penting :
– Berbagai keajaiban yang terungkap dibalik keajaiban sedekah
– Adab-adab meraih sukses dalam bersedekah
– Berbagai kisah nyata tentang keajaiban sedekah
– Hal-hal yang memotivasi Anda untuk bersedekah
Disajikan dengan bahasa yang mengalir lugas, menjadikan
kami berani memberi judul Rahasia Keajaiban Sedekah untuk tema ini, semoga
uraian di dalamnya dapat menjadi teman yang serta membimbing Anda menuju
kesuksesan di dunia dan di akhirat.
Download ebook Rahasia Dibalik Sedekah pdf via Google
Drive:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar