Judul Buku: Pengelolaan
Laboratorium
Penulis: Sulistyani
Puteri Ramadhani, M.Pd.
Penerbit: Yayasan Yiesa
Rich
Tahun: 2020
Jumlah Halaman: 260
Pengelolaan laboratorium
sangatlah penting untuk dipelajari sebagai penunjang pembelajaran. Memahami
pengelolaan laboratorium menjadi pengetahuan dasar akan penataan laboratorium
di sekolah. Buku pengelolaan laboratorium ini berisi tentang konsep dasar
pengelolaan laboratorium dalam menunjang pembelajaran di sekolah.
Materi pengetahuan yang
diberikan untuk menunjang kemampuan yang meliputi konsep dasar pengelolaan
laboratorium, penggunaan dan perawatan mikroskop, inventaris laboratorium,
standar operasional prosedur laboratorium, bahaya dan keamanan di laboratorium.
Melalui buku ini
diharapkan para pembaca dapat memiliki kemampuan untuk menerapkan konsep dasar
pengelolaan laboratorium dan mengaplikasikan konsep-konsep tersebut untuk
pembelajaran di sekolah, sehingga lebih memahami dan terampil dalam mengajar di
sekolah.
Daftar Isi:
Bab 1 Pemeliharaan Mikroskop
Bab 2 Bahaya dan Resiko di Laboratorium
Bab 3 Organisasi dan Pengelolaan Alat Laboratorium
Bab 4 Administrasi dan Inventaris Laboratorium
Bab 5 Bekerja dengan Bahan Kimia
Bab 6 Budaya Kesehatan dan Keamanan Laboratorium
Bab 7 Fasilitas Laboratorium
Bab 8 Bekerja dengan Menggunakan Peralatan Laboratorium
Bab 9 Standar Operasional Prosedur Laboratorium
Bab 10 Mengelola Limbah
Bab 11 Keselamatan di Laboratorium
Bab 12 Membangun Laboratorium di Sekolah
Download ebook
Pengelolaan Laboratorium pdf via Google Drive:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar