Judul Buku: Sains
Sinting Episode 2: Menjawab Pertanyaan Sinting dengan Jawaban Ilmiah
Penulis: Hoeda Manis
Penerbit: Trans Idea Publishing
Tahun: 2013
Jumlah Halaman: 142
Dalam hidup sehari-hari, cukup banyak hal yang mungkin bisa
terlihat namun kita tidak tahu alasan atau latar belakangnya. Atau hal-hal uang
biasa kita alami sehari-hari, tapi tidak menyadarinya. Buku ini adalah buku
kedua dari dua seri sains sinting.
Buku ini berjudul Sains Sinting (terdiri dari 2 jilid), dan berisi
pertanyaan-pertanyaan gila beserta jawaban ilmiahnya. Beberapa pertanyaan itu
di antaranya:
Jika manusia punya sayap, bisakah terbang seperti burung? Jika
manusia memiliki insang, bisakah hidup di air seperti ikan? Bagaimana cara
membuat zombie? Apakah ada hewan yang waria? Apakah ada hewan yang homo? Apakah
ada hewan betina yang matere? Bagaimana membuat tikus jatuh cinta kepada kucing?
Apakah ikan bisa mabuk laut? Bagaimana cara dinosaurus berhubungan intim?
Adakah makhluk selain manusia yang juga menstruasi? Apakah Cleopatra secantik
Manohara? Apa yang akan terjadi jika Bumi tanpa Bulan? Apa yang akan terjadi
jika Bumi berhenti berputar? Mungkinkah kita mengebor Bumi sampai tembus? Jika
ingin mengkhatamkan isi internet, kira-kira dibutuhkan waktu berapa tahun? Apa
yang akan terjadi jika kita bisa bergerak dengan kecepatan cahaya? Dan
pertanyaan-pertanyaan sinting lainnya.
Ada 100 pertanyaan dalam dua buku ini. Masing-masing pertanyaan
dijawab dan diuraikan dengan bahasa yang mudah dipahami, dilengkapi ilustrasi
dan fakta-fakta mendukung yang digali dari
referensi dan makalah-makalah ilmiah, serta disajikan dengan cara yang menghibur.
Download ebook Sains Sinting Episode 2 pdf via Google Drive:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar