Judul Buku: Ali Bin Abi Thalib: Ahli Perang dan Pintu Gerbang Ilmu
Penulis: K Usman
Penerbit: Luxima
Tahun: 2019
Jumlah Halaman: 80
Sebagai adik sepupu dari Rasulullah Saw.,
tokoh ini sejak kecil sangat dekat dengan Rasulullah Saw., bahkan sejak kecil
diasuh oleh Rasulullah Saw. sifat dan kebiasaan Nabi sangat mempengaruhi kehidmatannya. Tokoh yang
sangat mahir menggunakan pedang dan ahli dalam berperang, tidak diragukan kesetiaannya
kepada Rasulullah Saw., beliau selalu menjadi tameng Rasulullah Saw. ketika
berhadapan dengan musuh-musuh Islam.
Tokoh ini sangat terkenal sebagai penyabar, keshalehannya, ketakwaannya dan sangat rajin belajar, menjadikan dirinya memiliki dan mengusai banyak ilmu, yang kemudian beliau menjadi perintis berbagai disiplin ilmu. Itulah Ali Bin Abi Thalib. Masih banyak kisah-kisah menarik lainnya yang patut diketahui oleh Anak Muslim sebagai teladan dalam menegakkan agama Islam yang tersaji dalam isi buku ini.
Download ebook Ali Bin Abi Thalib: Ahli Perang dan Pintu Gerbang Ilmu pdf via Google Drive:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar