Judul Buku: Yi Jing (I Ching): Kitab Klasik Tentang Perubahan dan Panduan Kehidupan
Penulis: T Tai Hiong
Penerbit: Elex Media Komputindo
Tahun: 2019
Jumlah Halaman: 950
Buku ini bertujuan untuk menyajikan literatur standar Yi Jing secara utuh, menganalisis, dan menjelaskan literatur tersebut, serta mengaplikasikannya dalam konteks kehidupan manusia secara universal/generik. Sebelum menyajikan literatur tersebut, berbagai pengetahuan dasar tentang Yi Jing akan diperkenalkan terlebih dahulu.
Yi Jing (I Ching) berisi tiga bagian utama. Bagian pertama berisi empat bab untuk memperkenalkan Y Jing yang meliputi sejarah perkembangan Y Jing, konsep pokok yang mendasarinya, proses konsultasi dengan Y Jing, dan cara menafsirkan petunjuk Y Jing. Bagian kedua, yang merupakan inti utama buku ini, akan membahas secara detail pemahaman atas setiap heksagram dari Y Jing. Bagian ketiga merupakan panduan ringkas untuk menafsirkan teks Y Jing dalam konteks kehidupan manusia sehari-hari. Yang tidak kalah pentingnya, juga terdapat beberapa apendiks untuk menyajikan dan menjelaskan berbagai filsafat Yi Jing sebagaimana dituliskan oleh Confusius dan murid-muridnya.
Download ebook Yi Jing: Kitab Klasik Tentang Perubahan dan Panduan Kehidupan pdf via Google Drive:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar