Judul Buku: Komunikasi Politik: Pesan, Kepemimpinan dan Khalayak
Penulis: Dr Eko Harry Susanto
Penerbit: Mitra Wacana Media
Tahun: 2013
Jumlah Halaman: 255
Jika saja reformasi politik tidak
bergulir di Indonesia, maka teramat sulit mengharapkan rakyat membuka suara
dalam mengkritisi segala bentuk penyimpangan dan arogansi yang dilakukan oleh
sejumlah entitas, yang suka mematut-matut diri, sebagai pembawa kesejahteraan.
Kini belenggu politik diam, yang
mengunggulkan keselarasan, keserasian dan keseimbangan dalam ikatan harmonisasi
semu, semakin tersisih. Namun di sisi lain, transparansi dan keterusterangan,
tidak saja diasumsikan mengganggu elite politik, pemerintahan dan elite lain
sebagai subordinat pendukung cengkeraman status quo, tetapi ternyata masyarakat
yang secara terlembaga mengunggulkan nilai paternalistik, juga merasa tidak
nyaman, menghadapi gejolak transparansi dan kebebasan berkomunikasi.
Download ebook Komunikasi Politik pdf via Google Drive:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar