Blog yang khusus menyediakan link download koran, majalah dan ebook gratis, khususnya yang berkaitan dunia pendidikan, sains dan agama

Download Buku Motivasi dengan Perspektif Psikologi Islam Pdf

 


Judul Buku: Motivasi dengan Perspektif Psikologi Islam

Penulis: Bagus Riyono

Penerbit: Quality Publishing

Tahun: 2012

Jumlah Halaman: 317

Karya Bagus Riyono yang berjudul “Motivasi dengan perspektif Psikologi Islam” ini diterbitkan tahun 2012 bekerja sama dengan Asosiasi Psikologi Islami.  Terdiri dari 320 halaman dengan enam bagian pembahasan. Pertama, mengenai dekonstruksi teori-teori motivasi. Kedua, mengenai rekonstruksi teori motivasi. Ketiga, mengenai konfirmasi teori baru. Keempat, mengenai teori R.U.H. dan terakhir adalah penutup.

“The force” merupakan istilah kunci dalam buku ini. Bersamaan dengan inspirasi dari konsep ketakwaan yang terkait dengan kondisi psikologis harap-harap cemas (khauf dan roja) yang terdapat pada khazanah keilmuan pada abad pertengahan yang memberikan jawaban terhadap kebuntuan yang terjadi pada perspektif psikologi kontemporer, hanya ada tiga ranah dalam “human faculties” yaitu kognitif (aql), afektif (Qalb) dan konatif (Irada) adapun ranah spiritual (ruh) tidak diakui oleh Psikologi Barat. Asumsi dasar manusia sebagai makhluk spiritual yang holistic dan integratif sehingga dirumuskannya teori motivasi yang bersifat holsitik, dinamik dan integrative.

Diterangkan juga mengenai “natural force” satu dengan lainnya berbeda contohnya pada wilayah, masyarakat Madura, Gunung Kidul dan Minangkabau. Teori R.U.H (risk, uncertainty and hope) bila diterapkan dengan efektif maka dapat memicu motivasi manusia sehingga dapat berperan aktif bagi tugasnya di dunia sebagai hamba Allah dan Khalifah fil Ardh.

Download ebook Motivasi dengan Perspektif Psikologi Islam pdf via Google Drive:

DOWNLOAD

Tidak ada komentar:

Posting Komentar